ANALISIS FILM “TANAH SURGA KATANYA”


#UNSUR INTRINSIK

a.       Tema
Film tersebut mengangkat tema nasionalisme. Karena menggugah rasa cinta kebangsaan bagi para penonton. Para penonton diajak melihat realita kehidupan di daerah pebatasan, yang kehidupannya kurang diperhatikan. Bahkan untuk menuju kedaerah tersebutsangatlah susah. Berbeda dengan negara tetangga yang akses jalannya sangat mudah.

b.      Alur  : Maju

c.       Latar
ü  Latar Tempat     : Film tersebut berlatarkan di sebuah desa yang berada di daerah perbatasan nusantara. Juga berlatarkan pasar di negara Malaysia.
ü  Latar Suasana    : a. Sedih è saat adik perempuan berpisan dengan kaka laki-lakinya yang
Memutuskan untuk tinggal di Indonesia bersama kakeknya.
  è saat si kakek penyakitnya kambuh dan tidak bisa berobat ke     rumah sakit karena ketiadaan biaya.
b.Bahagia è Bertemu dengan adik perempuannya.
                                                                    è saat kedatangan tamu dari kota.
c.Bersemangat  è saat membacakan puisi yang dihadiri oleh tamu dari kota.
   è saat berhasil menukarkan Bendera Merah Putih dengan    sarung yang baru dibelinya.
d.      Nilai-Nilai
-          Nilai Hiroik/Perjuangan
Perjuangan kakek kakek karena mempertahankan pendapat untu tidak pindah ke
       Malaysia.
                Perjuangan kakak laki-laki menukarkan Bendera Merah Putih dengan sarung yang  
       baru dibelinya.
-          Nilai Ekonomi
Tidak mampu berobat ke rumah sakit yang biayanya mahal. Kakak laki-laki lalu
                       bekerja.
-          Nilai Moral
Mereka tidak tahu lagu kebangsaan dan kemudian diajarkan. Mereka juga
       sebelumnya tidak tahu bendera kebangsaan lalu mereka tahu. Seharusnya pemerintah        lebih memperhatikan masyarakat yang ada di daerah perbatasan.

e.      Gaya Bahasa  : Melayu dan bahasa Indonesia.
f.        Amanat                 
-          Kita harus tetap menjaga harga diri bangsa. Jangan biarkan negara lain menghina negara kita.
-          Kita seharusnya menumbuhkan rasa nasionalisme atau rasa cinta terhadap bangsanya.
-          Kita harus lebih menghargai lambang lambang negara kita.
-          Seharusnya kita harus dapat melindungi lambang negara.\Kiata harus melindungi negara kita.




#UNSUR EKSTRINSIK
        Maksud pengarang mengangkat tema terssebut adalah karena pemerintah kurang memperhatikan  masyarakat yang ada di perbatasan Indonesia. Pendidikan di daerah perbatasan sangat minim. Bahkan mungkin mereka tidak mengenal lagu kebangsaan juga bendera kebangsaannya. Akses menuju daerah tersebut sangatlah memprihatinkan. Pengarang mengajak kita untuk sadar bahwa keadaan di perbatasan sangat               memprihatinkan. Banyak orang Indonesia yang pindah ke Negara tetangga karena di negara tetanggak keadannya lebih makmur. Sementara di Indonesia keadaannya berbanding terbalik. Kita diajarkan untuk lebih menghormati lambang lambang negara.                

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tugas Sastra (Perbandingan Novel Ronggeng Dukuh Paruk dan Tarian Bumi)

CURHAT 2021